Bantal ini memiliki Feel Medium Firm, sehingga lebih padat dan terasa kokoh, tapi tetap empuk, cocok untuk menopang leher dan kepala anda, ditambah bantal bulu angsa tidak membal, sehingga tidak menyebabkan sakit leher atau otot tegang, bagus untuk kesehatan